Ini Bahan Pembuatan Dari Jual Batu Bata Merah Selain Tanah Liat

Di batamerahtop.com ketika anda membangun sebuah rumah, diperlukan bahan bangunan seperti yang menjual batu bata merah untuk membangun dinding atau sekat diantara ruangan dalam rumah. Salah satu jenis batu bata tersebut adalah batu bata merah. Bahan bangunan tersebut terbuat dari tanah liat namun tidak semua jenis tanah liat dapat dipergunakan untuk membuat batu bata tersebut. Jenis batu bata ini mempunyai ukuran panjang-lebar-tinggi atau ketebalan sekitar 17-23, 7-11, 3-5 cm.

Sebelum digunakan untuk membentuk batu bata, terdapat jenis campuran atau bahan pembuatan yang lain yang harus dicampurkan. Setelah campuran tersebut siap, bahan tersebut akan dicetak, dipanaskan kemudian dibakar untuk mendapatkan batu bata yang berwarna merah yang sempurna. Keunggulan dari jenis batu bata ini adalah kedap air sehingga dapat meminimalkan adanya rembesan pada tembok karena hujan serta lebih kuat dan tahan lama. Namun kekurangannya yaitu pemasangan yang membutuhkan biaya lebih lama serta biaya yang lebih tinggi dari batako.

Bahan Pembuatan Batu Bata Merah

Bahan pembuatan yang biasa dicampurkan dengan tanah liat untuk membuat batu bata biasanya adalah pasir dan kapur. Namun, beberapa menggunakan campuran bahan semen dan pasir yang sudah diayak dengan perbandingan 1:2 atau 1:3. Penggunaan pasir dimaksudkan untuk mengurangi keretakan yang terjadi pada batu bata jika hanya terbuat dari tanah liat. Akan tetapi, jika Anda terlalu banyak mencampurkan pasir untuk membuat batu bata, dapat menghasilkan batu bata yang getas serta lemah sehingga kurang kuat untuk digunakan sebagai tembok.

Jual Batu Bata Merah

Kedua adalah kapur. Selain menggunakan semen, kapur dapat menjadi pilihan Anda untuk membuat batu bata merah. Penggunaan kapur dalam pembuatan batu bata dimaksudkan untuk membantu dalam melelehkan butir pasir serta mengikat butir tanah sehingga batu bata akan menjadi lebih kuat dan rapat sehingga tidak murah retak dan lebih halus. Jenis kapur untuk membuat batu bata harus berbentuk serbuk. Hal tersebut dikarenakan jika Anda menggunakan kapur yang berbentuk butiran atau bongkahan akan menjadi kapur tohor atau CaO saat pembakaran kapur yang akan membuat kapur menjadi bereaksi dan mengembang dan menyebabkan batu bata yang dihasilkan menjadi retak.


Jual Batu Bata Merah


0 komentar